Selasa, 06 November 2012

Bentuk-bentuk jurnal khusus


Bentuk jurnal khusus sesuai dengan kebutuhan dan kompleksitas kegiatan perusahaan diantaranya adalah sbb :
1)    Jurnal Pembelian (Purchase Journal) yaitu untuk mencatat transaksi pembelian barang dagang secara kredit.
  
PT. BAROKINDO
Buku Pembelian
Tanggal
Kreditur
Ref
Jumlah

C1




C2

C3

C4
Keterangan :
C1 Tanggal, untuk mencatat tanggal transaksi pembelian
C2 Kreditur, untuk mencatat nama kreditur(nama Pembeli)
C3 Referensi, untuk mencatat nomor rekening pembantu utang
C4 Jumlah, untuk mencatat nilai pembelian

Atau apabila pembelian selain barang dagang, maka buku pembelian disusun dalam bentuk tabelaris (kolom-kolom)

PT. BAROKINDO
Buku pembelian
Tgl
Perkiran
Ref
Debet
Kredit
Pembelian
Perleng
Peral
Serba-serbi
Perk
Jml
Utang Dagang















Keterangan :
Untuk pembelian barang dagangan kredit yang jarang terjadi dimasukan dalam kolom serba-serbi

2)    Jurnal Penjualan (Sales Journal)yaitu untuk mencatat transaksi penjualan barang dagang secara kredit.

PT. BAROKINDO
Buku Penjualan
Tanggal
Faktur
Debitur
Ref
Jumlah

C1




C2

C3

C4

C5

Keterangan :
C2 Faktur, untuk mencatat nomor faktur penjualan
C4 Referensi, untuk mencatat nomor rekening pembantu piutang

3)    Jurnal Penerimaan Kas (Cash Receipt Journal) yaitu jurnal untuk mencatat penerimaan kas dari segala sumber penerimaan (Penjualan barang dagang secara tunai, penyelesaian atas transaksi penjualan kredit atau penerimaan yang lain)



PT. BAROKINDO
Buku Penerimaan Kas
Tgl
Perkiran/ Keterangan
Ref
Debet
Kredit
Potongan Penjualan
Kas
Piutang
Penjualan
Serba-serbi
Perk
Jml















Keterangan :
Ref untuk mencatat nomor perkiraan buku pembantu piutang/ buku besar umum yang dicatat dalam kolom serba-serbi.

4)    Jurnal Pengeluaran Kas (Cah Disbesment/ Payment Journal) yaitu mencatat semua pengeluaran/ pembayaran dari berbagai pos pengeluaran (pembelian barang secara tunai, transaksi pembelian secara kredit dan pengeluaran untuk operasional perusahaan)

PT. BAROKINDO
Buku Pengeluaran Kas
Tgl
Perkiran/ Keterangan
Ref
Kredit
Debet
Potongan Pembelian
Kas
Utang D
Pembelian
Serba-serbi
Perk
Jml















5) Untuk transaksi yang karena sifatnya tidak dapat dicatat dalam buku diatas dicatat dalam jurnal Umum/  Memorial (General Journal)

PT. BAROKINDO
Buku Memorial
Tanggal
Keterangan
Ref
Debet
Kredit









0 komentar:

Posting Komentar